BUKU SAKU DWIBAHASA: BAHASA INGGRIS PRAKTIS UNTUK PELAKU UMKM (PRACTICAL ENGLISH FOR MSME ACTORS)
80000
Description

BUKU SAKU DWIBAHASA: BAHASA INGGRIS PRAKTIS UNTUK PELAKU UMKM (PRACTICAL ENGLISH FOR MSME ACTORS)
Penulis:
Iis Sulyaningsih, Esti Sugiharti, Sri Dewiyanti, Mohammad Febryanto, Anggi Rizky Firdhani, Fazza Hannan Purinanda, Ilma, Yullinda Rahmah, Khoirun Nisaa’ Arnoi, Listya Arum Ridhawati, Yulizar Komarawan
Penerbit: CV Balatin Putera Puteri
Ukuran Buku: 11 x 18 cm
Tebal Buku: 104 halaman
Sinopsis:
Buku ini akan bermanfaat bagi pelaku UMKM sebagai panduan belajar dan berlatih komunikasi berbahasa Inggris. Hal ini penting bagi pelaku UMKM untuk mening-katkan kemampuannya berkomunikasi menggunakan Bahasa Inggris sehingga dapat meningkatkan potensi mereka dalam mengeembangkan usaha mereka.
Buku ini ditulis dalam dua bahasa yaitu Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris. Instruksi penggunaan dan penjelasan ditulis dalam Bahasa Indonesia untuk memudahkan pengguna dalam memahami materi. Setiap bab terdiri dari ungkapan-ungkapan Bahasa Inggris yang sering digunakan beserta terjemahannya dalam Bahasa Indonesia, contoh percakapan, kosa kata penting, dan catatan yang perlu diketahui dalam setiap topiknya.